Kepada Operator Aplikasi Pendataan Dikdas SD dan SMP se-Kabupaten Pekalongan, perlu kami sampaikan beberapa hal mendasar terkait pengunaan DAPODIK untuk verifikasi SK Tunjangan Sertifikasi ;
1. Data dasar yang digunakan adalah Data Semester II
2. Untuk sekolah yang sudah memperoleh lembar verifikasi dari PPTK Dikdas mohon untuk dicermati statusnya :
- Pastikan status data Sudah Update
--> bagi sekolah yang status PTKnya Belum Update, segera kirim Data Semester II. Hanya PTK dengan status Sudah Update yang bisa masuk ke tahap verifikasi berikutnya
- Sudah/Tidak Memenuhi Syarat
--> Jika status PTK Sudah Update dan Memenuhi Syarat maka sudah aman, tinggal menunggu saja
--> Jika status PTK Sudah Update dan Tidak Memenuhi Syarat, berarti sekolah sudah kirim data Semester II namun data PTK belum benar atau belum lengkap, silahkan cek langsung kekurangan datanya di Seksi PPTK Dikdas, kemudian dilengkapi kekurangan data tsb di Aplikasi Pendataan yang ada disekolah segera kirim ulang ke server
--> Jika status PTK Belum Update dan Tidak Memenuhi Syarat, berarti sekolah belum mengirim data Semester II serta data kiriman Semester I masih ada kekurangannya, Segera update data Semester II dengan benar (isian PTK pastikan lengkap sesuai permintaan server, JJM harus sesuai KTSP), segera kirim keserver
--> Jika status PTK Belum Update dan Memenuhi Syarat, berarti data Semester I sudah lengkap. Akan tetapi tetap harus mengirim data Semester II dengan benar (karena hanya data PTK dengan status Sudah Update yang bisa masuk ke tahap verifikasi berikutnya)
Kesimpulannya ;
- Sekolah harus segera mengirim data Semester II dengan benar (sesuai isian wajib PTK di DAPODIK dan sesuai Kurikulum KTSP)
- Untuk Kecamatan yang jadwal pelatihannya dibulan April dimohon kirim data semester II terlebih dahulu, jika nanti ada kekurangan bisa dikirim ulang
Tambahan info :
Bagi sekolah yang terjadi pergantian Kepala Sekolah pastikan data Kepsek lama di kolom Status telah dirubah menjadi "MUTASI" dan pastikan di tabel "Tugas Tambahan" tugas sebagai Kepala Sekolah telah dihapus, karena server masih membaca tugas tambahan kepala sekolah yang sudah di mutasi, terima kasih.
NB. Untuk operator SMP bisa konsultasi via SMS atau jika memerlukan pelatihan mohon berkoordinasi dengan MKKS
Kesimpulannya ;
- Sekolah harus segera mengirim data Semester II dengan benar (sesuai isian wajib PTK di DAPODIK dan sesuai Kurikulum KTSP)
- Untuk Kecamatan yang jadwal pelatihannya dibulan April dimohon kirim data semester II terlebih dahulu, jika nanti ada kekurangan bisa dikirim ulang
Tambahan info :
Bagi sekolah yang terjadi pergantian Kepala Sekolah pastikan data Kepsek lama di kolom Status telah dirubah menjadi "MUTASI" dan pastikan di tabel "Tugas Tambahan" tugas sebagai Kepala Sekolah telah dihapus, karena server masih membaca tugas tambahan kepala sekolah yang sudah di mutasi, terima kasih.
NB. Untuk operator SMP bisa konsultasi via SMS atau jika memerlukan pelatihan mohon berkoordinasi dengan MKKS
assalamualaikum ...pak untuk yang sertifikasi dari sekolah kami sudah masuk/ di ferifikasi,,tetapi ada kesalahan di pendidikannya, dan data smester dua di update stlh data guru di ferifikasi..bagaimana untuk mengsikapinya...trimakasih
ReplyDeleteperbaiki saja semua, klo sdh bisa kirim ke server. utk verifikasi tugas dinas buka operator sekolah
Deletecara liat atau dapatkan lembar verifikasi dari PPTK Dikdas gimana pak,,,
ReplyDeleteTempat saya belum menerima,tp untuk semester II sudah tak kirim tp belum tau hasilnya,,,
mohon bantuannya
mksh
langsung ke dikdas saja atau minta opetarator upt, biasanya teman-teman upt dikirimi email oleh staf dikdas
DeletePAK,kalau mau lihat di internt data yang sudah di upload bagaiman caranya,trimakasih....
ReplyDeletehttp://pendataan.dikdas.kemdiknas.go.id/
Deletepak,jika pada kolom rombel,Nama PTK ditarik ke kolom PTK kok munculnya nama tulisan acak,masalahnya kira-kira apa. kalau diganti dr pilihan pada kolom PTK apa itu tidak apa-apa,trimakasih.
ReplyDeleteSDN 02 mesoyi
1. tdk apa2 itu Id_PTKnya, asal nariknya benar tdk masalah
Delete2. klo ganti seperti itu saran saya jangan, coba pake aplikasi yg plus pasti tdk bisa melakukan hal tsb
pak, untuk TMT Pengangkatan bgmn pak?
ReplyDeletekalau yang tidak punya sk PMK bgmn?
1. lihat sk cpns, jika disitu masa kerja 0 th 0 bl, maka TMT Pengangkatan=TMT CPNS
Delete2. jika masa kerja 3 th 0 bl, maka TMT Pengangkatan dimundurkan 3 tahun dari TMT CPNS
3. klo tdk punya sk pmk maka dasarnya sk cpns_nya
kalau statusnya cek konveksi itu maksudnya bagaimana pak?
ReplyDeletesaya sudah upload data berulang-ulang, tapi statusnya tetap cek konveksi terus...
mohon info secepatnya
masih menunggu antrian diproses, saran saya klo tdk ada perubahan data yg penting (tabel rombel dan 4 tabel utama di PTK) sebaiknya jangan dikirim lagi karena akan memperpanjang antrian
Deletesaya juga bersabar pakk,, tapi para PTK yang ga mau tahu,, kalau kaya gini, yang jadi sasaran hanya operator...
Deletekami di dinas juga bosen menerangkan ke guru2 yang tertunda cetak sknya, bahwa hanya database yang sdh berhasil diproses yg bisa dijadikan dasar cetak sk
Deletedatabase saya cek di pendataan.dikdas.kemdikbud.go.id statusnya sudah berhasil diproses pak,, tapi saya cek di http://infopendataan.dikdas.kemdikbud.go.id itu pada kolom rombel terisi **). maksudnya bagaimana pak??
Deletepdahal di aplikasi dapodik sudah saya isi lengkap.
anda bisa login ke pendataan.dikdas.kemdikbud.go.id?silahkan cek saja data Rombel yang ada diserver tsb dan bandingkan dengan data Rombel yg ada di Aplikasi Pendataan Dikdas yg dilaptop. Apakah pernah menghapus rombel?
Deletekalau di pendataan.dikdas.kemdikbud.go.id data rombelnya lengkap sesuai di aplikasi pada laptop saya pak,, seingat saya, belum pernah menghapus rombel pak,,
Deletekalau tanda **) apakah juga mempengaruh'i penerbitan SK pak??
klo data diserver sdh sesuai menurut saya tidak masalah, saran saya klo kiriman database terakhir sdh Berhasil Diproses silahkan ke dinas langsung ke bagian yg menangai sertifikasi, cek data masing2 PTK apakah sudah memenuhi syarat apa blm
Deletepak, kalau di P2TK kok datanya masih update yang bulan JANUARI. padahal yang April sudah berhasil di proses?
Deletebelum sinkron data mas, karena database di dapodik baru mulai minggu ini saja berhasil diproses. Coba dicek lagi minggu depan atau klo tidak sabar bisa cek langsung ke dinas di bagian sertifikasi
Deletekalau info pendataan tingkat SMK, alamatnya apa pak?
Deletependataan.dikmen.kemdikbud.go.id nnt akan didirect ke server ini http://203.171.221.242/sipdikmen/html/index.php
Deletepak saya mau nanya ..
ReplyDeletejangka waktu dapodik untuk report nya menjadi berhasil diproses dari cek konversi, itu berapa lama ya?
saya juga dapat info, kalo mau update data tunggu berhasil diproses dulu updatean sebelumnya, jangan jadi tumpang tindih di server..
mohon penjelasannya, mengingat tanggal 14-15 nanti ada sinkronisasi data dapodik..
terimakasih
1. yang tahu hanya admin pusat mas, kami di dinas juga tdk tahu butuh waktu berapa lama, sdh ada sekolah kirim sejak 27 maret 2013 mamsih cek konversi
Delete2. klo tdk ada perubahan penting (tabel rombel dan 4 tabel utama di PTK) sebaiknya jangan dikirim lagi karena akan memperpanjang antrian (utk kab. pekalongan saat ini sdh ada 1800an database yg masih cek konversi)
Mas tempat saya guru yg merangkap kok jam mngjrnya ttp kurang !!
ReplyDeletepadahal sudah update data bareng .setelah 2 minggu dicek ko ttp 21 jam
penyelesainya bgmna mas ?????
pastikan di tabel PTK->Riwayat Terdaftar telah diisi dengan benar ;
Delete1. minimal di tabel tersebut harus ada 2 baris yang isinya Sekolah A dan Sekolah B, pastikan Sekolah A sebagai "Induk" dan Sekolah B sebagai "Bukan Induk"
2. pastikan di 2 sekolah tersebut utk tabel "Riwayat Terdaftar" isinya harus sama seperti diatas
Mas supri,setelah dicoba JJM yg keluar malah sd rangkapnya mas ???????
DeleteSD induknya tidak keluar ??
biasanya masih salah di Induk dan Bukan Induknya, dan jangan lupa pastikan entry Nama Sekolah harus ONLINE (mengambil data sekolah yg ada diserver)
Deletekalau guru komputer itu masuk mana ya n perhitungan JJM,JM KTSP ama JM LINIER gimana ya ???
ReplyDeleteguru tsb sdh sertifikasi?klo sdh sertifikatnya mapel apa?
Delete